Resep Lele Kuah Kemangi Gurih oleh komang ayu
Berikut ini adalah resep masakan Lele Kuah Kemangi Gurih. Resep Lele Kuah Kemangi Gurih yang dishare oleh komang ayu cukup untuk 4-6 porsi.
Resep Lele Kuah Kemangi Gurih
Porsi: 4-6 porsi
Bahan-bahan
- Bahan utama
- 500 gram lele
- 1 ikat daun kemangi
- 1 sashet santan (saya pakai coco maxi)
- minyak goreng
- garam
- gula
- 500 ml air
- Bumbu Halus
- 5 buah cabai merah
- 6 buah bawang putih
- 7 buah bawang merah
- 1 sdt ketumbar
- 2 cm jahe
- 2 cm kunyit
- Bumbu tambahan
- 2 lembar daun jeruk
- 1 buah tomat (potong kecil)
- 2 cm lengkuas (geprek)
- cabai rawit utuh (sesuai selera)
Cara Membuat
-
Cuci bersih lele, buang isi perut, lumuri garam secukupnya. Diamkan.
-
Goreng lele setengah matang.
-
Tumis "bumbu halus" bersama "bumbu tambahan" sampai harum dan layu.
-
Setelah bumbu tercampur, masukkan 500 ml air. aduk hingga rata.
-
Larutkan santan coco maxi dalam 100 ml air hangat. tuangkan dalam masakan. aduk supaya santan tidak pecah.
-
Masukkan lele dan daun kemangi.
-
Tambahkan gula dan garam. cicipi rasa. aduk kembali sambil menunggu kemangi sedikit layu dan bumbu meresap pada ikan lele.
-
Sajikan hangat-hangat.
Itulah Resep Lele Kuah Kemangi Gurih, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Lele Kuah Kemangi Gurih diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Lele Kuah Kemangi Gurih Dari komang ayu diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Lele Kuah Kemangi Gurih Dari komang ayu dengan alamat Url: https://the-chronicle-of-heroes.blogspot.com/2018/12/resep-lele-kuah-kemangi-gurih-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.