Resep Cupcake vanila By samicha

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Cupcake vanila By samicha
  • Resep Cupcake vanila oleh samicha

    Berikut ini resep masakan Cupcake vanila. Resep Cupcake vanila yang ditulis samicha bisa disajikan .



    gambar untuk resep Cupcake vanila


    Resep Cupcake vanila


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1 butir telur
    2. 80 gr terigu segitiga
    3. 80 gr gula pasir
    4. 1 sdt bp
    5. 1/2 sdt baking soda
    6. 20 gr minyak (aku margarin leleh)
    7. 20 gr susu cair
    8. 1/2 sdt vanila cair
    9. hiasan: (Salah satu sesuai selera)
    10. buttercream
    11. whipping cream
    12. selai stroberi/blueberry
    13. topping:
    14. cherry/ stroberi
    15. (me : sukade) ??

    Langkah

    1. Mixer kecepatan tinggi telur dan gula pasir sampai kental berjejak

    2. Masukkan terigu, bp, bs sambil diayak bergantian dg campuran susu dn minyak jg vanila cair dg kecepatan paling rendah

    3. Setelah rata matikan mixer tuang di loyang cupcake/muffin 1 sndok sayur ato kurleb 2/3 bagian..

    4. Panggang di oven selama 14menit ato tes tusuk setelah matang segera matikan tapi biarkan kue tetap di dlm oven sampai mencapai suhu ruang

    5. Setelah cukup dingin buat lubang diatas membentuk huruf X semprotkan hiasan agar masuk sdkit ke dlm lanjutkan hingga diatas kue. Tambahkan topping. Siap dhidangkan




    Demikianlah tadi Resep Cupcake vanila, Mudah-mudahan bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Cupcake vanila diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cupcake vanila By samicha diatas pada kategori resep berikut ini
     

    Anda sedang membaca Resep Cupcake vanila By samicha dengan alamat Url: https://the-chronicle-of-heroes.blogspot.com/2018/04/resep-cupcake-vanila-by-samicha.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.