Resep Tahu Goreng Tepung oleh Yana Medina Ciko
Inilah cara membuat Tahu Goreng Tepung. Resep Tahu Goreng Tepung yang dishare oleh Yana Medina Ciko bisa menjadi .
Resep Tahu Goreng Tepung
Porsi:
Bahan-bahan
- 3 buah tahu panjang
- 5 sdm terigu lencana merah bogasari
- 1 sdm tepung beras
- 1 butir telur
- 2 lembar daun kunyit, iris tipis
- 1 siung bawang putih, haluskan
- 2 siung bawang merah, haluskan
- 1 cm kunyit, haluskan
- 1/2 sdt cabe giling
- 1/2 sdt merica bubuk ladaku
- Secukupnya garam dan gula sesuaikan dg selera
- 1/4 sdt royco
- Secukupnya air
Langkah
-
Siapkan wadah. Campur semua bahan, kecuali tahu. Adonan sedang aja ya ga kental ga encer. Jangan lupa tes rasa, pedes, gurih, aroma kunyit berasa.
-
Tahu yg sdh dipotong memanjang digoreng dulu ya sebentar, baru celup ke adonan tepung sampai terbalut semua lalu goreng dg api sedang sampai kuning kecoklatan. Pastikan minyak sdh panas ya pas tahu dimasukan biar bagus mekar tepung gorengnya. Lakukan sampai hbs. Selesai.
Demikianlah tadi Resep Tahu Goreng Tepung, Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mencari resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Tahu Goreng Tepung diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tahu Goreng Tepung By Yana Medina Ciko diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Tahu Goreng Tepung By Yana Medina Ciko dengan alamat Url: https://the-chronicle-of-heroes.blogspot.com/2018/02/resep-tahu-goreng-tepung-by-yana-medina.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.