Resep Bolu Pisang #PR_Babananakeik oleh ayunabillarumaropen_
Berikut ini resep cara membuat Bolu Pisang #PR_Babananakeik. Resep Bolu Pisang #PR_Babananakeik yang ditulis ayunabillarumaropen_ cukup untuk .
Resep Bolu Pisang #PR_Babananakeik
Porsi:
Bahan-bahan
- 225 gr tepung terigu segitiga
- 200 gr pisang. Lumatkan
- 160 gr gula halus
- 125 gr margarin
- 100 ml susu cair
- 2 butir telur
- 1/2 sdt garam
- 1/2 sdt vanila
- 1/2 sdt baking soda
Langkah
-
Kocok margarin dan gula halus serta vanila sampai mengembang.. masukkan telur satu per satu sambil terus di kocok rata. Matikan mixer.
-
Masukkan tepung terigu dan baking soda yg sudah diayak... Lalu tuangi susu cair. Aduk perlahan sampai rata. Terakhir masukkan pisang lumat. Aduk rata. Jangan lama lama yaa.. takut bantat..
-
Masukkan ke dalam loyang yg sudah bersemir margarin tipis dan tabur terigu.. hentakan sebentar.. taburi topping.
-
Oven sampai matang.. sesuaikan dg oven masing2. (Saya 180'c selama 30menit)
Itulah Resep Bolu Pisang #PR_Babananakeik, Mudah-mudahan dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Bolu Pisang #PR_Babananakeik diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bolu Pisang #PR_Babananakeik - ayunabillarumaropen_ diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bolu Pisang #PR_Babananakeik - ayunabillarumaropen_ dengan alamat Url: https://the-chronicle-of-heroes.blogspot.com/2017/08/resep-bolu-pisang-prbabananakeik.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.