Resep Mini Pizza oleh Fitri Sasmaya
Berikut ini adalah resep memasak Mini Pizza. Resep Mini Pizza yang dibuat oleh Fitri Sasmaya bisa menjadi .
Resep Mini Pizza
Porsi:
Bahan-bahan
- bahan biang:
- 125 air hangat
- 1/2 sdt gula pasir
- 1 sdt ragi instant
- bahan dough:
- 200 gram terigu protein tinggi
- 2 1/2 sdm minyak sayur
- 1 sdt garam
- saos pizza+ topping:
- 2 siung bawang putih, cincang halus
- 1/2 buah bawang bombai, cincang halus
- 100 gram pasta tomat (bisa pakai tomat segar direbus, haluskan)
- secukupnya gula garam
- 1/4 sdt oregano kering
- 1/4 sdt daun basil kering
- 2 sdm saos sambal
- 4 sdm jagung pipil rebus
- secukupnya paprika merah, hijau,kuning
- taburan:
- secukupnya keju mozzarella
Langkah
-
Siapkan bahan topping
-
Panaskan margarin, tumis bawang putih, bombai sampai harum, tambahkan saos sambal dan pasta tomat, masukkan oregano, gula garam. tambahkan jagung pipil rebus, aduk rata. Cicipi rasa, angkat. Sisihkan
-
Buat biang, masukkan ragi dan gula dalam wadah lalu tuangi air hangat, biarkan sampai timbul gelembung2. Sisihkan
-
Campur terigu garam dan minyak, tuangi bahan biang. Aduk rata, uleni selama 5 menit, bulatkan,
-
Taruh di wadah(sebelumnya wadah dioles minyak) lalu tutup dengan kain
-
Biarkan mengembang 2x lipat
-
Kempeskan adonan lalu taruh di loyang pizza,
-
Bagi menjadi 12 buah sama besarnya. (Sekitar 25-30 gram)bentuk bulat.
-
Lebarkan menggunakan ujung ibu jari
-
Tusuk2 dengan garpu,
Itulah tadi Resep Mini Pizza, Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Mini Pizza diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Mini Pizza - Fitri Sasmaya diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Mini Pizza - Fitri Sasmaya dengan alamat Url: https://the-chronicle-of-heroes.blogspot.com/2017/06/resep-mini-pizza-fitri-sasmaya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.