Resep Bolu gulung kukus oleh ayuputri
Dibawah ini adalah cara memasak Bolu gulung kukus. Resep Bolu gulung kukus yang dibuat oleh ayuputri cukup untuk .
Resep Bolu gulung kukus
Porsi:
Bahan-bahan
- 3 butir telor
- 100 gr gula pasir
- 75 gr mentega
- 80 gr tepung terigu
- 10 gr maizena
- 1/2 scht susu dancow bubuk
- 1 sdt SP
- 500 mg Vanili bubuk
- Pewarna makanan (hijau, merah)
- Butter cream
Cara Membuat
-
Campur tepung terigu, maizena dan susu bubuk, ayak dan sisihkan.
-
Campu telor, gula, sp, vanili. mixer hingga adonan menjadi putih mengembang dan berjejak. -/+ 15 menit dengan kecepatan tinggi
-
Turunkan kecepatan mixer, masukkan campuran tepung terigu, aduk hingga tercampur rata.
-
Tuang margarin cair aduk dengan spatula hingga tercampur rata
-
Bagi adonan menjadi 3. Dan beri pewarna makanan(putih, merah, hijau) lalu masukkan ke dalam piping bag. Sementara itu panaskan kukusan
-
Semprotkan adonan ke dalam loyang yg sudah diberi alas kertas roti secara bergantian hingga menjadi seperti pelangi.
-
Kukus adonan selama -/+ 10 menit. Keluarkan adonan dan letakkN di kertas roti yg ukurannya lebih besar dr loyang.
-
Lepaskan kertas roti yang menempel. Gulung selagi masih hangat dengan kertas roti yg baru. Diamkan selama 2-5 menit
-
Buka gulungan roti, olesi dengan butter cream lalu gulung kembali
Itulah tadi Resep Bolu gulung kukus, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Bolu gulung kukus diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bolu gulung kukus Oleh ayuputri diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bolu gulung kukus Oleh ayuputri dengan alamat Url: https://the-chronicle-of-heroes.blogspot.com/2016/12/resep-bolu-gulung-kukus-oleh-ayuputri.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.