Resep Ayam tepung saus asam manis oleh Henny Puji
Dibawah ini adalah resep cara membuat Ayam tepung saus asam manis. Resep Ayam tepung saus asam manis yang dishare oleh Henny Puji bisa menjadi 4 porsi.
Resep Ayam tepung saus asam manis
Porsi: 4 porsi
Bahan-bahan
- Bahan ayam tepung :
- 1/2 kg fillet dada ayam, potong kotak
- 1 bks tepung bumbu (saya pakai sajiku)
- Bahan lainnya
- 1/2 bagian bawang bombai, rajang halus
- 3 siung bawang putih, geprek
- 1 biji wortel, kupas, iris tipis memanjang
- 1 buah daun bawang prei, iris serong tipis
- 1 bks Saori saus asam manis
- Secukupnya garam
- Secukupnya gula
- 5 buah bakso, potong jadi empat bagian
- 10 butir telur puyuh rebus kupas
Cara Membuat
-
Carbut ayam tepung : Marinasi potongan ayam ke adonan basah (1/4 bagian tepung bumbu yang diencerkan dengan air). Lalu gulingkan ke adonan tepung kering. Goreng hingga coklat keemasan sisihkan
-
Tumis bawang bombai hingga harum, masukkan bawang putih geprek.
-
Masukkan wortel tambah air sedikit. Masak hingga mendidih.
-
Masukkan telur puyuh rebus, bakso dan irisan daun bawang
-
Masukkan ayam tepung, tambahkan sedikit air jika air mulai menyusut.
-
Masukkan Saori saus tiram.
-
Koreksi rasa, tambahkan secukupnya gula dan garam
-
Masak hingga matang
-
Angkat dan hidangkan
Demikianlah tadi Resep Ayam tepung saus asam manis, Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk mencari resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Ayam tepung saus asam manis diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ayam tepung saus asam manis Kiriman dari Henny Puji diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ayam tepung saus asam manis Kiriman dari Henny Puji dengan alamat Url: https://the-chronicle-of-heroes.blogspot.com/2016/07/resep-ayam-tepung-saus-asam-manis.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.