Resep Canai / Roti Maryam oleh Tata
Dibawah ini adalah cara memasak Canai / Roti Maryam. Resep Canai / Roti Maryam yang dishare oleh Tata dapat disajikan .
Resep Canai / Roti Maryam
Porsi:
Bahan-bahan
- 500 gr tepung serbaguna
- 1 butir telur utuh
- 1 kuning telur
- 1/2 sdt garam
- 90 ml minyak
- 225 ml air hangat
- Minyak untuk oles
- Margarin untuk oles
Langkah
-
Siapkan bowl, campur telur, air dan minyak aduk menggunakan whisk sampai tercampur rata
-
Masukkan tepung dan garam, uleni sampai kalis,
-
Timbang @70gr bulatkan, olesi permukaan dg minyak agar tidak kering, diamkan 1 jam tutup dg serbet lembab
-
Setelah 1 jam, gilas adonan dg rolling pin sampai tipis, olesi dg margarin
-
Gulung memanjang, dan gulung lagi melingkar seperti obat nyamuk, tumpuk keduanya
-
Gilas lagi, tp jgn terlalu tipis, siap di panggang di teflon, bila mau di buat stock bisa dipanggang setengah matang, dinginkan dan dibungkus plastik, bisa awet disimpan dalam kulkas
Itulah Resep Canai / Roti Maryam, Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Canai / Roti Maryam diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Canai / Roti Maryam Oleh Tata diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Canai / Roti Maryam Oleh Tata dengan alamat Url: https://the-chronicle-of-heroes.blogspot.com/2016/06/resep-canai-roti-maryam-oleh-tata.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.